...hanya engkau yang berhak atas jiwaku, atas cintaku...
CINTA
Setiap orang yang pernah merasakannya virus ini, pasti tidak pernah
menyangka akan sakit yang dirasa. Virus yang bisa menggerogoti hati.
Seseorang dapat merasa berada dalam neraka bahkan surga.
Kadangkadang ada juga yang merasa berada diantaranya,
entah apa yang terjadi dengan jiwajiwa yang terserang virus ini.
Mereka bisa tertawa dan bisa menangis bahkan menghabisi nyawa
sendiri dan juga orang lain. Kadang kita sering berpikir apakah virus ini
begitu dasyat? Jawabannya ada dalam hati kita semua masingmasing.
Bagaimana kita semua pernah dan akan terserang dan digerogoti perlahan
sampai akhir hayat oleh virus ini.
Ada yang menyerah dan ada yang bersabar
ada juga yang tegar menghadapi segala cobaan...
Dimanakah kalian berpijak?
Terkadang aku hanya bisa tersenyum melihat mereka yang terjangkit virus ini,
bahkan kadang aku juga menangis melihatnya...hingga kadang aku juga terpana
melihat begitu dasyat perubahan yang dibuat oleh virus ini terhadap individu
di dunia nyata...
Sedangkan aku hanya sebagai penikmat virusvirus yang ada di muka bumi
dan tetap bersabar menghadapi segala sakit dan cemooh orangorang diluar sana
Tersenyumlah...karna senyum itu GRATIS dan kadang mengobati hati orang lain
juga hati yang sedang lelah terserang virus CINTA.
Sampai kapankah dapat bertahan?
Jika ada yang bertanya...
maka aku akan menjawab...
...selamanya...
seperti layaknya seorang Bapa merentangkan tangan
di kayu salib, dan rela bertekuk lutut dan menangis
karena tidak sanggup menghadapi cobaan yang terlihat
maka...
semua juga kulakukan demi virus CINTA yang merasuk dalam hati
Tak peduli dengan batu yang terlempar
dan tubuh penuh luka serta ludah yang disemburkan...
Engkau tetap berjalan menggenapi takdirmu...
sekarang saatnya...
Giliranku :)
Search this blog
ABOUT AUTHOR

This is Meita’s website and you are in a right place to get to know a little bit more about her. She is a dreamer who likes doing digital marketing and been blogging since 2003. She also loves watching TV shows, and movies. Also, passionate about the world. Graduated from the University of Indonesia majoring in Cultural Tourism, taught her a lot about how great Indonesia – country where she is from – in cultural level. Still curious about her? Find out more here ;)
Visitors
FEATURED POST
THE WORLD NOWADAYS
Nowadays, we do live in the world where sincere thank yous are rare. Where sorries and apologies are extinct. Let alone, caring for the sa...

THE MOMENTS
-
▼
2004
(82)
-
▼
Mei
(7)
- ~ Jalan Masih Panjang ~
- ~SETIAKU~
- .....tenggelamlah aku dalam puisi yang menjelma ja...
- huhuh...udah lama banged gak di update yah... tod...
- ...hanya engkau yang berhak atas jiwaku, atas cint...
- semua terjadi memang ada awal dan akhir... namun ...
- I thank god that I still exist till this very day....
-
▼
Mei
(7)
0 comments